Anggota Koramil 0804/11 Takeran Bersama MUI Takeran Laksanakan Sholat Malam  

    Anggota Koramil 0804/11 Takeran Bersama MUI Takeran Laksanakan Sholat Malam   
    Anggota Koramil 0804/11 Takeran Bersama MUI Takeran Laksanakan Sholat Malam  

    Magetan.- Babinsa Koramil 0804/11 Takeran Peltu Agus Arifin bersama MUI dan masyarakat Takeran melaksanakan kegiatan Sholat malam dan subuh berjamaah diwilayah Desa Kuwonharjo Kecamatan Takeran Kabupaten Magetan. Selasa (8/12/2025) 

    Kegiatan Sholat malam dan subuh berjamaah kali ini dilaksanakan di Masjid Al - Mu’minun Desa Kuwonharjo Takeran, tujuan dari kegiatan ini selain untuk menambah nilai ibadah, juga sebagai bentuk upaya kami sebagai Babinsa untuk mendekatkan diri dengan komponen masyarakat di wilayah yang menjadi teritorial koramil 0804/11 Takeran 

    “Sholat malam dan subuh berjamaah, Babinsa selalu hadir dalam kegiatan untuk mempererat silaturahmi dengan masyarakat, memperkuat ibadah, dan menjaga moral serta karakter masyarakat. Kegiatan ini seringkali dilakukan secara rutin bersama tokoh agama dan warga desa binaan”. Ujar Peltu Agus Arifin 

    Mudah-mudahan melalui kegiatan ini kita senantiasa diberikan keberkahan, kesehatan dan kesempatan, karena kita pasti semua menginginkan itu. Jadi harapannya adalah semakin khusyuk dalam berIbadah, dapat saling bersilaturahmi dengan masyarakat, menjaga Moral dan karakter. Kehadiran Babinsa dalam sholat subuh berjamaah menjadi motivasi bagi warga untuk lebih khusyuk dalam beribadah.  

    Lebih lanjut ketua MUI K.H. Sardjo S.Ag. mengatakan, “Ibadah harus selalu kita jaga karena Sholat merupakan tiangnya agama yang menjadi kewajiban setiap umat Islam, karena yang menjadi amalan yang pertama kali akan dihisab adalah sholat. Sholat merupakan rukun islam yang kedua, maka wajib hukumnya bagi seorang muslim yang baligh untuk mengerjakan sholat 5 waktu, ” 

    Tokoh Agama mengucapkan banyak terimakasih Dengan hadirnya Babinsa dan Anggota Koramil Takeran yang telah melaksanakan  sholat subuh berjamaah di wilayah binaan sehingga mampu memberi motivasi dan pelopor dalam menunaikan rukun Islam. (R-11).

    kodim 0804/magetan koramil takeran babinsa takeran
    Raditya

    Raditya

    Artikel Sebelumnya

    Didik Haryono Resmi Pimpin Golkar Magetan,...

    Artikel Berikutnya

    Bati TNI Koramil 0804/08 Barat Mengikuti...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolda Jatim Tegaskan Komitmen Dukung Reformasi Polri
    Koramil 0804/09 Sukomoro Kerja Bakti Pembersihan Area Koperasi Desa Merah Putih Desa Pojoksari
    Utamakan Kesehatan Warga Babinsa Koramil 0804/08 Barat Bersama Nakes Berikan Pelayanan Door to Door ODGJ
    BPK Ungkap Kerugian Negara Kasus Minyak: Rp 2,7 Miliar Dolar dan Rp 25 T
    Kapenrem Baru Korem 084/BJ Ajak Media Perkuat Sinergi

    Ikuti Kami